Ikan Nila Bumbu Kuning.
Kamu dapat dengan mudah membuat Ikan Nila Bumbu Kuning menggunakan 14 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Ikan Nila Bumbu Kuning :
- 1 kg Ikan Nila.
- 10 siung Bawang Merah.
- 4 siung Bawang Putih.
- 1 ruas jari Kunyit.
- 1 ruas jari Jahe.
- 5 butir Kemiri.
- 3 lembar Daun jeruk.
- 3 lembar Daun salam.
- 2 buah Serai.
- secukupnya Penyedap rasa.
- 1 sdt Gula.
- 1 sdt Garam.
- 500 Mili Air.
- secukupnya Minyak goreng.
Langkah-langkah untuk membuat Ikan Nila Bumbu Kuning :
- Ikan bersihkan lalu potong menjadi 2 bagian,Marinade ikan dengan garam dan perasan jeruk nipis diamkan hingga bumbu meresap.
- Goreng ikan yg sudah di marinade hingga matang lalu tiriskan.
- Bawang merah, bawang putih, kunyit, kemiri (haluskan) jahe iris tipis. serai geprek supaya aroma nya keluar...
- Panaskan minyak di wajan lalu masukan bumbu halus beserta jahe. serai daun jeruk daun salam..tumis hingga harum..
- Setelah harum masukan air lalu aduk dan bumbui dengan garam gula dan penyedap, tunggu hingga boil.. Lalu masukan ikan yg telah di goreng tadi..kecilkan api tunggu beberapa saat sehingga bumbu meresap sempurna dan sajikan.