Cara Membuat Gulai Ikan Mas Ala Rm. Padang yang Cepat

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Gulai Ikan Mas Ala Rm. Padang.

Gulai Ikan Mas Ala Rm. Padang


Kamu dapat dengan mudah membuat Gulai Ikan Mas Ala Rm. Padang menggunakan 21 bahan dan 11 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Gulai Ikan Mas Ala Rm. Padang :

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ikan Mas Ala Rm. Padang :

  1. Cuci bersih ikan mas dan lumuri air perasan jeruk nipis sambil diremas-remas kemudian cuci kembali..
  2. Tumis bumbu yang dihaluskan sampai harum, kemudian masukan bahan tambahan kecuali cabe rawit hijau. Aduk sampai tercampur dan masak sampai bumbu matang..
  3. Tambahkan garam, gula pasir dan kaldu bubuk..
  4. Aduk rata..
  5. Masukan air, aduk rata kembali, tunggu sampai air mendidih..
  6. Setelah air mendidih, masukan ikan masnya, masak sampai ikan setengah matang..
  7. Kemudian masukan santan karanya aduk sampai benar-benar tercampur rata..
  8. Masukan kol. Aduk rata lagi..
  9. Terakhir masukan cabe rawit hijau utuh, masak hingga semua matang..
  10. Sajikan..
  11. Mantaaaap banget pakai Pete Bakar 😋.